Archive by day July 23, 2023

Peringati Hari Anak Nasional Tahun 2023, Ketua DPP Dharma Wanita UB : “Anak-Anak Generasi Penerus Berperan Perjuangkan Nilai-Nilai Bangsa”

Peringati Hari Anak Nasional Tahun 2023, Ketua DPP Dharma Wanita UB : “Anak-Anak Generasi Penerus Berperan Perjuangkan Nilai-Nilai Bangsa”

Jurnalismalang.com – Untuk memperingati Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2023, Dharma Wanita Fakultas Hukum (FH) Universitas Brawijaya (UB) Malang menggelar serangkaian kegiatan mulai dari Lomba Fashion Show, Talk Show bersama UNICEF, hingga pemberian beasiswa bagi anak-anak yatim piatu, dhuafa dan penyandang disabilitas, bertemakan “Anak Indonesia, Ayo Semangat Menggapai Mimpi”, dimana acara tersebut digelar di Aula […]

Read More

Kota Malang Torehkan Prestasi di Rangkaian FAN dan HAN 2023 di Semarang

Kota Malang Torehkan Prestasi di Rangkaian FAN dan HAN 2023 di Semarang

(Naura Athaya Syarif Sekertaris Forum Anak Kota Malang menerima Penghargaan dari Kemen PPPA RI) Jurnalismalang – Dalam rangkaian acara Forum Anak Nasional (FAN) dan Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2023 di Semarang, Jawa Tengah pada tanggal 20-23 Juli 2023, Kota Malang menorehkan dua prestasi membanggakan di ajang penganugerahan yang digelar oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan […]

Read More

Semangat Membangun ! Forum KIM Kota Malang Terus Kembangkan Potensi Lingkungan

Semangat Membangun ! Forum KIM Kota Malang Terus Kembangkan Potensi Lingkungan

Jurnalismalang.com – Forum Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kota Malang, terus bergeliat mengembangkan potensi lingkungan yang ada, dengan cara memperkuat sejumlah KIM di beberapa Kelurahan di Kota Malang, dimana hal tersebut dilakukan dengan niatan untuk semangat membangun. Ketua Forum KIM Kota Malang, Pantjawati Yustikarini, S.Sos., M.AB., mengatakan, beberapa upaya yang dilakukan yakni seperti dengan tetap melakukan […]

Read More

Top