Archive by month March
(Jatim Park Group Rebranding Predator Fun Park Tambah Beberapa Wahana Menarik) Jurnalismalang – Predator Fun Park kembali hadir dengan wajah baru mulai tanggal 1 April 2025 besok. Kini wisata edukasi mengenai satwa predator ini berganti nama menjadi Batu Ekonomis Park. Perubahan konsep Predator Fun Park menjadi Batu Ekonomis Park ini menjadi salah satu ide dari […]
Read More
Jurnalismalang.com – Bertempat di kediaman Dinasnya di Jalan Ijen Nomor 2 Kota Malang, Walikota Malang, Wahyu Hidayat, menggelar open house selama 3 hari berturut-turut, dalam momen lebaran Idul Fitri 1446 Hijriyah, pada Senin (31/03/2025), dimana acara tersebut dimulai pukul 10.00 – 18.00 WIB. Wahyu yang asli warga Kelurahan Bareng, menyampaikan bahwa Ia tidak mudik saat […]
Read More
Jurnalismalang.com – Dalam sambutannya didepan ribuan umat muslim yang mengikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Agung Jami’ Kota Malang, Walikota Malang, Wahyu Hidayat, mengajak seluruh jamaah untuk merenungkan esensi Idul Fitri, sebagai momen untuk kembali ke fitrah, mempererat hubungan dengan Allah SWT, serta menjaga hubungan baik dengan sesama umat manusia. Wahyu menyampaikan, Idul Fitri merupakan […]
Read More
Jurnalismalang – Sebanyak 37 mahasiswa semester 4 Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) S-1 Institut Teknologi Nasional Malang (ITN Malang) melakukan studi lapangan di Mahakam Ulu, Kalimantan Timur. Mereka didampingi oleh dosen, dan tiga asisten berangkat dari Kota Malang pada Senin 24 Februari 2025, dan kembali sampai di Kota Malang pada Senin 10 Maret […]
Read More
Jurnalismalang – Jawa Timur Park Group yang diwakili oleh Yayasan Corporate Social Responsibility (CSR) di bawah naungan Jawa Timur Park Group, Laskar Foundation melaksanakan kegiatan CSR tahunan yaitu Jawa Timur Park Group Berbagi yang bertempat di Rumah Dinas Walikota Batu. Titik S. Ariyanto, Manajer Marketing dan Public Relations Jawa Timur Park Group. Kegiatan tahunan ini […]
Read More
Jurnalismalang, Malang – Supporter olahraga, khususnya sepak bola, sering mendapat stigma negatif sebagai biang kerusuhan. Supporter Entrepreneur Hub ingin mengubah imej tersebut dengan menjadi platform ekosistem bisnis berbasis komunitas suporter yang dirancang untuk menyatukan dan mengoptimalkan potensi ekonomi mereka. “Kami sangat antusias dengan pembentukan koperasi supporter entrepreneur hub ini,” ujar Fariz Chamim, CEO Eqiyu Indonesia […]
Read More
Jurnalismalang- Walikota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, MM bersama jajaran Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kota Malang menggelar HLM TPID Sidak Pasar, Pemantauan Stabilitas dan Keterjangkauan Harga serta Ketersediaan Komoditas Bergejolak Jelang HBKN Hari Raya Idul Fitri, Rabu (26/3/2024). Tiga titik yang dituju antara lain Pasar Induk Gadang, Perum Bulog KC Malang, Pertamina Fuel Terminal […]
Read More
Jurnalismalang.com – Parsel, selalu identik dengan moment Hari Raya Idul Fitri dan perayaan Agama lainnya, seperti Natal dan Imlek, dimana disetiap moment tersebut, banyak sekali pedagang atau toko yang menjual parsel cantik untuk hantaran ke kerabat, maupun rekanan. Isian parsel pun beragam, ada yang berupa makanan, peralatan makan seperti set piring, mangkok dan cangkir, serta […]
Read More
Jurnalismalang.com – Walikota Malang, Wahyu Hidayat menginstruksikan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Malang, untuk tidak menggunakan mobil plat merah atau mobil dinas (mobdin) selama libur panjang lebaran, dan meminta agar segera menaruh mobdin di kantor pemerintahan masing-masing. Wahyu mengatakan, meski mobdin tidak boleh digunakan untuk lebaran, namun Ia masih […]
Read More
Jurnalismalang – Pemandangan sejuk tersaji pasca sidang paripurna DPRD Kota Malang Senin (24/3). Bertempat di depan gedung wakil rakyat, Forkopimda dan GMNI Jawa Timur membagikan sekitar 2 ribu paket sembako kepada masyarakat. Nampak jajaran Forkopimda mulai dari Walikota Malang, Wakil Walikota, Ketua dan Wakil Ketua DPRD, Kapolres dan Dandim 0833 turut hadir dalam kegiatan itu. […]
Read More