Pj. Walikota Iwan Ajak Ketua RW se-Kota Malang Kawal Kondusifitas
Jurnalismalang – Jelang Pilkada serentak 2024, Pj. Walikota Malang, Iwan Kurniawan, S.T, MM, meminta agar jajaran ketua RW se-Kota Malang untuk ikut serta mendukung kesuksesan penyelenggaraan Pilkada. Menurutnya kesuksesan Pilkada dapat dilihat dari penyelenggaraan yang lancar, kondusif, aman dan nyaman serta tingkat partisipasi pemilih yang tinggi. Hal ini disampaikan pada acara Peningkatan Kapasitas ketua RW […]