Pj. Wali Kota Malang Ingin Tata Ulang Pedagang di CFD Agar menjadi Kawasan Nyaman untuk Olahraga
Jurnalismalang – Program Ngobrol Mbois Ilakes (NGOMBE) yang merupakan sebuah program yang mulai digencarkan di awal tahun 2024 kemarin oleh Penjabat (Pj.) Wali Kota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, MM beserta jajaran kepala perangkat daerah (PD), akhirnya diikuti dengan kegiatan menyambangi kawasan Car Free Day di sepanjang Jalan Ijen Kota Malang, Minggu (14/1/2024). Sebelumnya, di […]