A Day To Walk Ajak Masyarakat Peduli Sejarah

Malang – WAKTURUANG: Kayutangan adalah sebuah proyek komunitas A Day to Walk bersama rekan-rekan yang diadakan di Kayutangan (Jl. Basuki Rahmat RW.01 & RW. 09). WAKTURUANG adalah sebuah formula yang kami temukan dari sebuah proses kreatif yang kami jalani, yaitu dimana WAKTU yang bertemu dengan RUANG akan menjadi sebuah momentum. WAKTU mewakili sebuah peristiwa yang dapat dialami dari masa lalu melalui masa kini menuju masa depan. RUANG mewakili sebuah tempat yang memiliki nilai dimana segala yang ada tidak terbatas.

Hari: Sabtu-Minggu, Tanggal: 6-7 Mei 2017
Pukul: 10:00 – Guyub
Lokasi: Pasar Talun Kayutangan dan sekitarnya, Jl. Basuki Rahmat Gang IV / Gang VI
Untuk penitipan kendaraan pribadi bisa parkir di Malang Digital Lounge (DI.LO)

Mari Melihat, mendengar, dan merasakan Kayutangan dari dalam.

WAKTURUANG: KAYUTANGAN

-Pameran Foto oleh Warga, Kera Licek Kayutangan feat. @walkingalam dan @kljingalam
-Sepeda Keliling oleh @projeksederhana
-Cangkruk Kane
-Layar Tancep oleh @anaksingafilm
-Fashion Street oleh @srawungstore @fad_byfarhan @pipmuaofficial
-Musik oleh @christabelannora, @pagi_tadi dan Handwood accoustic dari Karang Taruna RW. 01
-Peluncuran Dummy Walking Tour Map

Kontek-kontek: 081232848124 (Sindy Asta)

#Wakturuangkayutangan
#Adaytowalk
#Srawungstore
#Visualelectica
#Pipmuaofficial
#Fashionstreet
#uklamtahes
#walkingalam
#kljingalam

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Top