Kota Malang Terpilih Menjadi Tuan Rumah Rakernas Apeksi Tahun 2017
Malang – Kota Malang akhirnya terpilih menjadi tuan rumah Rapat Kerja Nasional Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Rakernas Apeksi) Tahun 2017 mendatang. Kepastian penunjukan Kota Malang sebagai tuan rumah ditentukan pada saat rapat pleno Munas Apeksi ke V yang diselenggarakan di Abadi Convention Centre, Jambi. Pada sidang rapat yang dipimpin Wali Kota Gorontalo Marten Taha […]